8 Wisata Menarik di Malang Raya, Ada Dino Park sampai Mobil Klasik
Malang Raya mencakup kota Malang, kabupaten Malang, dan juga kota Batu. Berbagai destinasi wisata seru ada di Malang Raya, mulai dari yang buatan sampai dengan alami. Meski bisa disebut kota kecil dibandingkan dengan Surabaya, namun wisata yang ditawarkan sangat beragam. Karena itulah, saat musim liburan Malang Raya padat merayap dengan para wisatawan. Didukung juga dengan … Read more